`

Spesifikasi Desain Septik Tank Berdasarkan SNI 2398:2017

Spesifikasi Desain Septic Tank Berdasarkan SNI 2398:2017 Pada ferbuari 2022 yang lalu, sebagaimana dilansir kompas.com , United Nations Chi...


Spesifikasi Desain Septic Tank Berdasarkan SNI 2398:2017

Pada ferbuari 2022 yang lalu, sebagaimana dilansir kompas.com, United Nations Children's Fund (Unicef) merilis informasi yang menyebutkan bahwa hampir 70 persen dari 20.000 sumber air minum rumah tangga yang diuji di Indonesia tercemar limbah tinja. Pencemaran ini juga turut menjadi penyebab utama menyebarnya penyakit diare.

Pencemaran sumber air itu tidak terlepas dari buruknya sarana sanitasi yang ada. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Unicef menyarankan untuk memasang, memeriksa, atau mengganti tangki septiknya serta rutin melakukan pengurasan tangki minimal satu kali setiap tiga hingga lima tahun.

Spesifikasi Desain Septik Tank

Mengenai bentuk septik tank sendiri sebenarnya sudah ada standar yang bisa dijadikan sebagai acuan guna mencegah terjadinya pencemaran air tanah. Menurut Standar Nasional Indonesia (SNI) 2398:2017, septic tank harus kedap air, memiliki lubang kontrol, ventilasi, pipa keluar masuk, dan dikuras secara regular.

Lebih lanjut di dalam SNI tersebut juga dijelaskan, pada konstruksi septic tank juga harus dilengkapi penampungan dan pengolahan air limbah yang memiliki kecepatan aliran lambat. Sedangkan jarak ideal antara sumur air bersih dan resapan minimal 10 meter, jarak dengan bangunan minimal 1,5 meter, dan jarak dengan sumur resapan air hujan 5 meter.

Persyaratan Tangki Septik Tank

Standar bentuk dan ukuran septic tank menurut SNI 2398:2017 harus memenuhi kriteria sebagai berikut:
  1. Tangki septik  segi empat  dengan perbandingan panjang dan lebar  2 : 1 sampai 3 : 1, lebar tangki septik minimal 0,75 m dan panjang tangki septik minimal 1,50 m, tinggi tangki minimal 1,5 m termasuk ambang batas 0,3 m.
  2. Bentuk  tangki septik ditentukan dalam gambar 1 dan gambar 2, sedangkan ukuran tangki septik berdasarkan jumlah pemakai dapatdilihat pada Tabel 1. 
Tabel 1. Ukuran tangki septik dengan periode pengurasan 3 tahun


Gambar 1. Tangki septik satu kompartemen, Sumber: SNI 2398:2017 

Gambar 2. Tangki septik satu kompartemen, Sumber: SNI 2398:2017

Gambar 3. Contoh Gambar Desain Septik Tank, Sumber: Gia Ginanjar Architect


Nama

Artikel,53,Desain,54,Gedung,5,Masjid,16,Rumah,21,Video,21,
ltr
item
Tukang Gambar: Spesifikasi Desain Septik Tank Berdasarkan SNI 2398:2017
Spesifikasi Desain Septik Tank Berdasarkan SNI 2398:2017
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVCXr6boIYPE1Yc6hKg5ce8xzo_uXR9I_A2W2eFPdv3R1nHJrj4NJxZfqp-6Tq2909e6scDvH-AtELhNQmCSVeFb14OILwI_pAAz_Wzd1IJ3uvsIEs0xzGC1s_OgbbtpUVUYpOoAXXGCtazgUeYOYnMGbZltEKAlpo4xDnO2fzKG-iwMHazXDdPRky/s16000/COVER.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiVCXr6boIYPE1Yc6hKg5ce8xzo_uXR9I_A2W2eFPdv3R1nHJrj4NJxZfqp-6Tq2909e6scDvH-AtELhNQmCSVeFb14OILwI_pAAz_Wzd1IJ3uvsIEs0xzGC1s_OgbbtpUVUYpOoAXXGCtazgUeYOYnMGbZltEKAlpo4xDnO2fzKG-iwMHazXDdPRky/s72-c/COVER.jpg
Tukang Gambar
https://www.tukanggambar.com/2022/11/spesifikasi-desain-septic-tank.html
https://www.tukanggambar.com/
https://www.tukanggambar.com/
https://www.tukanggambar.com/2022/11/spesifikasi-desain-septic-tank.html
true
7513424967823817578
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content